Patilasan Prabu Kian Santang
Patilasan prabu kian santang dikenal sebagai lokasi yang dianggap keramat dan memiliki nilai historis tinggi yang berkaitan dengan tokoh legendaris dari kerajaan sunda yaitu prabu kian santang, patilsaan prabu kian santang ini bukan hanya sekedar tempat bersejarah, juga merupakan tempat yang dikunjungi oleh peziarah.
Peziarah datang untuk berdoa, meminta berkah, atau sekedar menghormati peninggalan leluhur di sekitar patilasan terdapat peninggalan kuno yang masih terjaga seperti batu besar yang konon digunakan oleh prabu kian santang sebagai tempat meditasi. Masyarakat setempat selain datang untuk berziarah juga melakukan tawasul dan sholawat bersama di patilasan prabu kian santang sebelum bulan ramadhan.